Thursday, April 5, 2018

Tagor, Can Not Hide Secret (Tagor, Tak Pandai Menyimpan Rahasia)

(panorama puncak air terjun Tagor)

Saat malam, akan ada nyanyian malam yang indah dan sejuknya kabut...
Saat mentari, akan ada sejuknya pepohonan ...


Adik-adik persiapan kalian sudah lengkap? Ingat yah kalau disana, kalian harus dengar nasihat dan ikuti instruksi dari kakak-kakak, dan kalian yang bertugas menyiapkan makanan,ingat? “sekilas nasihat yang diberikan kepada kami dari 2 senior anggota JEFA” sebelum memulai perjalanan dari tempat kami berkumpul, kami berdoa agar selama perjalan kami dilindungi oleh sang Maha Kuasa,  hingga tiba kembali dengan tidak kurang satu apapun.


Saturday, December 2, 2017

Jelajah #3 - Kali Nebneben (Tetar)


River’s beauty in Tetar Village


Mentari 10 Januari 2016 menggeliat lincah dari pembaringannya, tersenyum sumringah memamerkan hangat ultraviolet yang ramah menyapa seisi kota. Wajah langit benar-benar ceria tanpa rias bias mendung sama sekali. Sempurna!! Cuaca cerah di penghujung pekan adalah saat tepat bagi kami untuk menunaikan niat kembali menyapa alam.

Saturday, February 13, 2016

Jelajah #2 (Pantai Wayop / Wayob - Pulau Panjang)


    Alam yang kaya, budaya yang luhur, tradisi yang unik serta penduduk yang ramah memenuhi setiap sisi negeri ini. Yah, inilah Indonesia, negeri seribu pulau, berjuta pesona.
    Dan dari wilayah paling timur Indonesia, Pulau Papua, Provinsi Papua Barat, kami, Komunitas Jelajah fakfak, mempersembahkan sebuah cerita, perjalanan mengeksplor keindahan alam kami, tanah Mbaham Mata, kota Pala Fakfak tercinta, sebagai penutup tahun 2015, tahun kelahiran kami.

    Thursday, January 14, 2016

    Land Mark Tangan


    Hidup Dengan Alam, Besar Bersama Budaya...

    Kegiatan Jelajah Bersih - Pemasangan Landmark Tangan Jefa



    Wednesday, December 23, 2015

    Bakti Sosial Jelajah Bersih

    Video Jelajah Bersih :




    Masalah sampah dari tahun ke tahun selalu menjadi kisah klasik yang menarik untuk dikulik. Tampuk kepemimpinan negara yang berpindah dari satu tangan ke tangan lainnya belum juga berhasil menuntaskan permasalahan sampah di negeri ini. 

    Tuesday, December 1, 2015

    Budaya (Permainan Tradisional Fakfak)


    Hidup Dengan Alam, Besar Bersama Budaya...

    Permainan Tradisional Fakfak




    Permainan tradisional yang ada di setiap daerah merupakan salah satu bentuk dari warisan seni dan budaya lokal yang memperkaya khasanah kebudayaan bangsa Indonesia.

    Thursday, November 26, 2015

    Jelajah #1


    Hidup Dengan Alam, Besar Bersama Budaya


    Tanah Papua tanah yang kaya, surga kecil jatuh ke bumi. Sebait lirik yang menggambarkan betapa kaya, indah dan luar biasanya pesona alam yang dimiliki oleh Papua, pulau paling timur Indonesia. Hutan tropis yang masih hijau menyimpan berbagai jenis flora dan fauna indah Maha Karya Sang Pencipta yang terus harus dijaga dan dilestarikan sebagai aset masa depan untuk anak cucu bangsa ini nantinya.